Avast 2015, Salah Satu Antivirus Gratis yang Terbaik
Dari beberapa antivirus yang terbaik dan gratis, Avast antivirus dapat menjadi pilihan Anda. Seperti juga antivirus lainnya, Avast kini hadir dengan update terbaru, Avast 2015 dengan sistem keamanan yang lebih unggul. Di situs resminya, Avast 2015 versi gratis memiliki keunggulan antara mendeteksi virus dan malware yang bahkan belum dikenal.
Ini klaim yang diutarakan oleh pihak Avast, untuk versi gratisnya:
- Intelligent antivirus & anti-malware. Detects threats no one has even heard of yet.
- Home Network Security. Scan your home network for weak spots.
- Browser Cleanup. Get rid of annoying browser add-ons.
Untuk versi berbayar tentu saja ada keunggulan lebih yang dimiliki, seperti anti spam. Disarankan untuk pemilik komputer dengan koneksi internet untuk selalu update antivirus setidaknya dalam waktu 2 minggu sekali.
Bagi yang berminat, silakan download Avast 2015 disini.
tags: antivirus terbaik, antivirus gratis, software, komputer, internet
Sertifikat Komputer dan TOEFL tanpa ikut kursus, Ikuti Paket Ujian Saja
Klik Disini
Posting Komentar